Dalam balutan jasad terbatas ruang dimensi roh abadi
Menjanjikan pesona surgawi teraliri sungai api neraka jahanam
Terbuai berangan terpuji melakukan segalanya hanya untuk diri tersombong hati
Laksana raja berjalan gagah melihat buta rakyat jelata, hanya berkedip tersapu debu segenggam mikroba
Kegagahan itulah yang dicari, segenap alam ingin membenamkannya dalam tanah menguraikannya dalam detik waktu
..................................continued